Penyampaian Naskah Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah di Kabupaten Buleleng Tahun 2022
Admin inspektoratdaerah | 24 Oktober 2022 | 85 kali
Pada Senin 24 Oktober , telah dilaksanakan Eksit Meeting Penyampaian Naskah Hasil Pengawasan Inspektur Daerah Kabupaten Provinsi Bali di Runag Rapat Unit IV Kantor Bupati Buleleng yang di hadiri :
- Kepala Bappeda kabupaten Buleleng
- Kepala dinas BPKSDM Kabupaten Buleleng
- Kepala BPKPD Kabupaten Buleleng
- Kepala DPMPTSP Kabupaten Buleleng
- Kepala Dinas Pendidikan Pemuda Dan Olahraga Kabupaten Buleleng
- Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Buleleng
- Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Buleleng
- Kepala Dinas Kominfo Santi Kabupaten Buleleng
- Kepala Dinas Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Buleleng
- Kepala Dians Kependudukan Dan Catatan Sipil Kabupaten Buleleng
- Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Buleleng
- Kepala Badan Penelitian Pengembangan Dan Inovasi Daerah Kabupaten Buleleng
- Kepala Bagian Hukum Pada Sekretariat Daerah Kabupaten Buleleng
- Kepala Bagian Pemerintah Pada Sekretariat Daerah Kabupaten Buleleng
- Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Buleleng
- Perusahaan Umum Daerah Air inum Tirta Hita Buleleng
Acara ini di pimpin oleh Inspektur Daerah Provinsi Bali dan di dampingi Sekteraris Inspektorat Daerah Kabupaten Buleleng bersama Inspektur Wilayah I Inspektorat Daerah Kabupaten Buleleng, dengan Penyampaian hasil audit pengawasan Inspektorat Provinsi Bali selama 20 hari kerja di Kabupaten Buleleng dengan aspek :
- Pengawasan Umum
A.Aspek Kelembagaan Daerah
B.Aspek Kepegawaian Daerah
C.Aspek Keuangan Daerah
D.Aspek Pelayanan Publik
E.Aspek Kerjasama Daerah
F.Aspek Kebijakan Daerah
2. Pengawasan Teknis
A.urusan Trastibum Limas
B.Urusan Kependudukan dan Pencatatan Sipil